Senin, 04 April 2011
wow !!! Peduli Generasi Muda, xL Luncurkan “Jagoan Muda”

Bakrie Siapkan Rp 100 Miliar Dana Inkubator Teknologi
Kelompok usaha Bakrie mengalokasikan anggaran Rp 100 miliar tahun ini untuk mendorong tumbuhnya pengusaha baru di bidang teknologi. Dana inkubator bisnis tersebut merupakan bagian dari investasi Rp 5 triliun yang disiapkan Bakrie untuk mewujudkan visi visi Bakrie Telecom, Media and Technology (BakrieTMT2015) yang akan mensinergikan lini bisnis telekomunikasi (BTEL), media (VIVA Group) dan teknologi (BConn dan BNET).
Langganan:
Postingan (Atom)